Hallo sobat PES 6 ! Kali ini saya ingin berbagi trik bagaimana mengatur taktik jitu permainan possesion ala tiki taka barcelona yang sering ...
Hallo sobat PES 6 ! Kali ini saya ingin berbagi trik bagaimana mengatur taktik jitu permainan possesion ala tiki taka barcelona yang sering mengandalkan passing pendek, kita bisa menerapkannya pada game jadul pes 6 yang bisa diatur agar permainan bisa dengan mudah di control.
Strategi pes 6 tidak banyak perbedaan dengan game winning eleven, bahkan cara mengatur taktiknya pun sama persis mungkin kedua game ini saudara jadi disama kan saja sih face dan lainnya. Nah mungkin bagi sobat yang ingin selalu menang saat bermain pes coba menggunakan taktik ini sudah di uji ampuh juga formasinya.
Taktik ala barca ini memang lebih memainkan di sektor kedua sayapnya karena dengan mengandalkan 2 penyerang andalan yaitu messi dan neymar tentu saya akan lebih memudahkan kita dalam mengecoh bek lawan dengan kecepatan kedua pemain tersebut.
Untuk bagian kapten juga sobat atur! Gunakan pemain yang memberikan kontribusi permainan misalkan saja pilih iniesta atau lionel messi yang memang di klub aslinya mereka menyandang ban kapten.
Oke langsung saja berikut ini tutorial yang akan menguak taktik di pes 6 yang terbukti handal dan bagus dalam permainan nantinya.
Strategi pes 6 tidak banyak perbedaan dengan game winning eleven, bahkan cara mengatur taktiknya pun sama persis mungkin kedua game ini saudara jadi disama kan saja sih face dan lainnya. Nah mungkin bagi sobat yang ingin selalu menang saat bermain pes coba menggunakan taktik ini sudah di uji ampuh juga formasinya.
Taktik ala barca ini memang lebih memainkan di sektor kedua sayapnya karena dengan mengandalkan 2 penyerang andalan yaitu messi dan neymar tentu saya akan lebih memudahkan kita dalam mengecoh bek lawan dengan kecepatan kedua pemain tersebut.
Untuk bagian kapten juga sobat atur! Gunakan pemain yang memberikan kontribusi permainan misalkan saja pilih iniesta atau lionel messi yang memang di klub aslinya mereka menyandang ban kapten.
Oke langsung saja berikut ini tutorial yang akan menguak taktik di pes 6 yang terbukti handal dan bagus dalam permainan nantinya.
STRATEGI Terbaik Barcelona di PES 6 (Ball Posession)
Atur Taktik dengan menggunakan formasi 4-3-3 jika atau setidaknya menjadi 4-3-2-1 karena bermain dengan sayap maka atur permaianan melalui kedua sayap bisa main long maupun umpan-umpan pendek formasi ini bisa di atur sesuai dengan gaya main anda.
Untuk taktik setidaknya seperti ini gambarnya ;
Arah panah sesuai kan dengan gambar diatas karena akan berpengaruh kemana arah pemain anda akan diarahkan, dan posisi pemain juga diatur sesuai dengan gambar yang sudah saya contohkan diatas.
Kemudian untuk strateginya kalian bisa kembali atur sesuai dengan gambar berikut ini :
Formasi ini merupakan formasi menyerang total & penguasaan bola. pastikan pemain belakang cukup memadai untuk menyeimbangkan dengan pemain depan, dan formasi ini juga bisa kalian terapkan pada tim lain namun gaya pemain setidaknya memiliki kedua saya yang bagus dan bek yang tangguh.
Pemain usulan :
- GK : Tar Stegen
- CB : Pique
- CB : Mascherano
- LWB : Jordi Alba
- RWB : Dani Alves
- DMF : Basquets
- CMF : Rakitic
- AMF : Iniesta
- RWF : Messi
- LWF : Neymar
- CF : Suarez
Itulah beberapa pemain yang di rekomendasikan untuk memainkan pola formasi tiki taka ala barcelona dengan pemain top diatas akan lebih mudah karena dari sektor belakang, tengah hingga sepan sangat klop dan bagus sekali.
Itu saja trik mengatur strategi jitu terbaik pada game pro evolution soccer (PES6) semoga dengan menggunakan taktik ini anda akan lebih mudah dalam memainkan game ini dan tentunya menang terus dan tak terkalahkan.